Thursday, June 30, 2016

Introvert?


Pernahkan merasa ingin sendirian ketika berada di suatu tempat yang ramai? Pernahkah merasa ingin menjauhkan diri dari keramaian yang ada? Dan pernahkah untuk berpikir bahwa dengan diri kita sendiri tanpa adanya orang lain pun sudah cukup bagi kita? Jika ya, mungkin bahwa diri kita adalah seseorang yang introvert.

Tuesday, June 28, 2016

Was-Was Menghadapi Ospek Mahasiswa Baru? Ini Solusinya!

Tahun ajaran baru telah tiba. Dan pastinya, di awal tahun yang baru ini, beberapa dari kita akan menghadapi suatu kehidupan baru, sebuah masa transisi dari masa SMA ke masa perkuliahan. Dan yang pasti lagi, semua mahasiswa baru akan mengalami orientasi mahasiswa baru yang kini lebih akrab terdengar dengan ospek.

Monday, June 27, 2016

Kuliah vs sekolah

Saat ini kalian sudah meninggalkan bangku-bangku masa putih abu abu dan akan menikmati bangku perkuliahan sebentar lagi. Mungkin saat ini kalian masih bingung dengan bagaimana itu kuliah, gimana rasanya, gimana proses pembelajarannya, gimana mata pelajarannya, eh mata kuliah!, gimana temen-temen di kampus, gimana kehidupan kampus, gimana jadi anak rantau bagi yang mau kuliah di lain kota, dan sebagainya yang mungkin masih menjadi suatu hal yang baru di pikiran kalian semua.

Hanya Karena Tuhan Kita yang Berbeda, Itukah Berarti Pula Bahwa Kita Juga Tak Diperbolehkan Tuk Saling Memadu Kasih?

"Kita sama-sama saling mendoakan, walaupun dengan cara kita yang berbeda. Aku, dengan kedua tanganku yang kulipat dan kujadikan satu. Dan kamu, yang menengadahkan kedua tanganmu dengan telapak tangan terbuka ke atas."
 

A story about life Template by Ipietoon Cute Blog Design and Homestay Bukit Gambang

Blogger Templates